Maknai Tumpek Krulut, Bupati Sanjaya Ajak Masyarakat Jaga Keselarasan Alam Semesta Berlandaskan Kasih Sayang

- 23 Juli 2022, 21:00 WIB
Maknai Tumpek Krulut, Bupati Sanjaya Ajak Masyarakat Jaga Keselarasan Alam Semesta Berlandaskan Kasih Sayang
Maknai Tumpek Krulut, Bupati Sanjaya Ajak Masyarakat Jaga Keselarasan Alam Semesta Berlandaskan Kasih Sayang /Ahmad Latief Fahrezi/Denpasar Update

Baca Juga: Terbongkar, Awal Viral Nama Polwan Cantik AKP Rita Yuliana, Jadi Kunci Dibalik Kasus Kematian Brigadir J?

“Jika keselarasan tersebut sampun memargi antar, maka akan terjadi keharmonisan dan cinta kasih terhadap kehidupan di dunia. Maka dari Tumpek Krulut maknanya atau disebut sebagai Hari Kasih Sayang” ujar Bupati Sanjaya dalam sambutannya.

Lebih lanjut, pihaknya juga menyampaikan, Pemerintah Kabupaten Tabanan terus berupaya untuk merawat, memelihara, kesucian, kelestarian, keseimbangan, keselarasan, keharmonisan alam secara sekala dan niskala.

Baca Juga: Ini Jalan Pintas Mabar di Arena Map Stumble Guys yang Bisa Mengelabui 31 Pemain, Auto Juara

Termasuk di dalamnya pelestarian agama, adat, tradisi dan seni budaya. Tentunya dengan dilandasi oleh kasih sayang, menjadi bentuk apresiasi dan implementasi Visi Pemerintah Tabanan yakni Nangun Sat Kerthi Loka Bali melalui Pola Pembangunan Semesta Berencana, Menuju Tabanan Era Baru yang Aman, Unggul dan Madani (AUM).

“Untuk melaksanakan tugas di Pemerintahan Tabanan, kita harus memiliki rasa kasih sayang, dengan ini kita bisa memaknai pembangunan yang ingin kita capai, dengan gotong royong, kerjasama, dan kasih sayang.

Baca Juga: Program Padat Karya Nabati dan Hewani, Desa Dangin Puri Kelod Panen Sayur Terong

Saya yakin pembangunan kita baik hulu, tengah, hilir, pertanian dan pembangunan apapun di Tabanan bisa kita laksanakan dengan baik seperti hari ini” tambah Sanjaya.

Seperti halnya disampaikan oleh Kadis Kebudayaan Ir. I Wayan Sugatra yang saat itu menyambut baik kedatangan jajaran Pemkab Tabanan.

Baca Juga: Ada Berapa Map di Stumble Guys? Temukan Disini, Lengkap Link Download Stumble Guys Versi 0.39 Original

Halaman:

Editor: Ahmad Latief Fahrezi

Sumber: Denpasar Update


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah