Jadwal 8 Besar Sampai Final PIALA PRESIDEN, Ini Lawan PSIS Semarang, Cek Peluang Laskar Mahesa Jenar Juara

25 Juni 2022, 20:10 WIB
Jadwal 8 Besar Sampai Final PIALA PRESIDEN, Ini Lawan PSIS Semarang, Cek Peluang Laskar Mahesa Jenar Juara /Instagram/@psisfcofficial/

DENPASARUPDATE.COM – Berikut jadwal 8 besar sampai final Piala Presiden, ini lawan PSIS Semarang, cek peluang Laskar Mahesa Jenar juara.

Pertandingan babak penyisihan grup Piala Presiden 2022 sudah memasuki tahapan akhir.

Salah satu grup yang cukup sengit persaingannya dalam perebutan tiket lolos ke 8 besar adalah Grup A Piala Presiden 2022 yang berisikan PSIS Semarang, PSS Sleman, Persita Tangerang, Dewa United, dan Persis Solo.

Baca Juga: Starting Line Up Persija Jakarta vs Borneo FC Grup B Piala Presiden 2022, Saatnya Pembuktian Macan Kemayoran

Pada klasemen Grup A tersebut, PSIS Semarang sudah memastikan tiket lolos ke babak 8 besar dengan bertengger di klasemen Piala Presiden 2022 dengan raihan poin 10.

Hasil ini sendiri diraih usai PSIS Semarang menghajar PSS Sleman dengan skor telak 5-2, Jumat 25 Juni 2022.

Gol PSIS Semarang dicetak oleh Jonathan Cantillana (7', 25'), Carlos Fortes (45+2', 63'), dan Hari Nur Yulianto (90+3').

Baca Juga: Jadwal 8 Besar Sampai FINAL Piala Presiden, Ini Lawan Persib Bandung, Intip Peluang Pangeran Biru Lolos Final

Adapun gol balasan PSS Sleman tercatat atas nama Riki Dwi Saputra (41') dan Rifky Suryawan (88').

Di sisi lain, PSS Sleman yang berada di posisi kedua justru terpaut hampir 6 poin dengan PSIS Semarang.

Baca Juga: Hasil Akhir Barito Putera vs Madura United, Ditahan Imbang, Laskar Antasari Buka Peluang ke Babak 8 Besar

Tim berjuluk Super Elja itu baru mengoleksi 4 poin hasil dari 1 kali seri, 1 kali kalah, dan 1 kali menangg.

Sementara itu, Persita Tangerang duduk di posisi ketiga dengan koleksi tiga poin juga.

Baca Juga: Tom Rogic Batal Gabung Persija Jakarta, Pemain Timnas Australia Rp 8,69 Miliar Ini Jadi Opsi Pengganti

Dan di posisi keempat ada Dewa United FC dengan Raihan poin 2.

Untuk posisi juru kunci, tuan rumah Persis Solo yang menempatinya dengan koleksi satu poin.

Baca Juga: Link Download eFootball PES 2022 Mod Apk Versi Android, iOS dan PC, Unlimited Money, Klik Disini!

Dengan begitu, ada empat tim yang telah memastikan diri ke perempatfinal.

Selain PSIS Semarang, ada juga Persib Bandung, Bhayangkara FC, Arema FC serta PSM Makassar juga telah memastikan diri dari Grup D.

Baca Juga: 6 Pemain Persib Bandung Ini Bakal Absen di Perempat Final Piala Presiden 2022

Di babak perempat final Nantinya, PSIS Semarang sebagai juara grup A akan menghadapi runner-up grup A yakni Bhayangkara FC.

Sementara Bhayangkara FC akan menghadapi juara grup A.

Baca Juga: HASIL AKHIR AFC Cup 2022 PSM Makassar vs Kuala Lumpur FC, Tampil Apik, Juku Eja Tahan The Hawks

Perempat final

Sabtu 2 Juli 2022

15.30 WIB: PSIS Semarang vs Bhayangkara FC

20.30 WIB: Juara Grup D vs Runner-up Grup B

Baca Juga: Sepak Terjang Mentereng Michael Krmencik, Striker Anyar Persija Jakarta, Momok Menakutkan Liga 1?

Minggu 3 Juli 2022

15.30 WIB: Persib vs Runner-up Grup A

Semifinal

Kamis 7 Juli 2022 (Leg 1)

15.30 WIB: Pemenang Perempat Final 1 vs Pemenang Perempat Final 2

20.30 WIB: Pemenang Perempat Final 3 vs Pemenang Perempat Final 4

Baca Juga: FREE! Link Download GTA San Andreas Full Version Support untuk PC & Laptop Kentang, Lengkap dengan Spesifikasi

Senin 11 Juli 2022 (Leg 2)

15.30 WIB: Pemenang Perempat Final 2 vs Pemenang Perempat Final 1

20.30 WIB: Pemenang Perempat Final 4 vs Pemenang Perempat Final 3

Baca Juga: UPDATE, Usai Jalani Operasi, Begini Kondisi Terbaru Bek Tengah Persib Bandung Victor Igbonefo, Menepi 3 Bulan

Final

Kamis 14 Juli 2022 (Leg 1

20.30 WIB: Pemenang Semifinal 1 vs Pemenang Semifinal 2

Minggu 17 Juli 2022 (Leg 2)

20.00 WIB: Pemenang Semifinal 2 vs Pemenang Semifinal 1.

Baca Juga: Tebus Kontrak dari Hansa Rostock, Persija Jakarta Fix Boyong Hanno Behrens, Segera Gantikan Makan Konate

Catatan: jadwal dan waktu kick off diatas dapat berubah sewaktu-waktu sesuai dengan regulasi yang ditetapkan panitia piala presiden dan pemilik hak siar.***

 

Editor: Ahmad Latief Fahrezi

Sumber: Denpasar Update

Tags

Terkini

Terpopuler