HORE! 15 Ribu Guru di Bali Vaksinasi Mulai Hari Ini, Bulan Juli Pastikan Belajar Tatap Muka

- 1 Maret 2021, 06:00 WIB
Aktivitas guru di salah satu sekolah di Denpasar
Aktivitas guru di salah satu sekolah di Denpasar /Denpasar Update

 

DENPASARUPDATE,COM – Setahun sudah pendemi Covid-19 berlangsung. Namun hingga kini belum ada tanda-tanda virus menular ini sirna.

        Dunia Pendidikan pun tak berlangsung normal lantaran pembelajaran diselenggarakan secara daring (dalam jaringan). Namun pemerintah agaknya tak ingin pendidkan belajar di rumah saja berlarut-larut.

        Pemprov Bali melalui Dinas Pendidikan memastikan akan membuka kembali sekolah kelas tatap muka mulai bulan Juli mendatang.  

Baca Juga: Hujan dan Angin, Pohon Bertumbangan di Bali, di Karangasem Kernet Mobil Boks dan Pemotor Tewas

Proses pembelajaran tatap muka di sekolah saat pandemi Covid-19 dibuka mulai semester ini atau Juli 2021. Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Bali, KN. Boy Jayawibawa,  menyatakan untuk guru dan tenaga pendidikan SMA/SMK/SLB sebanyak 12.500 orang sampai 15.000 orang yang tersebar di 9 kabupaten/kota. 

"Untuk guru dan tenaga kependidikan jenjang sma/smk/slb sebanyak 12.500 orang-15.000 orang yang tersebar di 9 kab/kota,"  terangnya dalam konferensi pers

Jadwal  dimulai dari besok 1 Maret sampai 30 April. " Untuk siswa belum ada informasi," katanya.

Baca Juga: Warga Desa Kukuh Tabanan Antusias Tukar Sampah Plastik Dengan Beras

Halaman:

Editor: I Gusti Ngurah Kartika Mahayadnya

Sumber: Denpasar Update


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x