Tingkatkan Kunjungan Wisatawan, Festival Jatiluwih Culture Week Digelar

- 15 Oktober 2022, 20:30 WIB
Sebagai upaya untuk mendongkrak kedatangan wisatawan melalui event yang bernuansa budaya di Jatiluwih, Bupati Tabanan I Komang Gede Sanjaya membuka secara resmi pagelaran event festival Jatiluwih Cultural Week (JCW) 2022 Rise of The World Heritage, ditandai dengan pemukulan Kulkul, Sabtu 15 Oktober
Sebagai upaya untuk mendongkrak kedatangan wisatawan melalui event yang bernuansa budaya di Jatiluwih, Bupati Tabanan I Komang Gede Sanjaya membuka secara resmi pagelaran event festival Jatiluwih Cultural Week (JCW) 2022 Rise of The World Heritage, ditandai dengan pemukulan Kulkul, Sabtu 15 Oktober /Ahmad Latief Fahrezi/Denpasar Update

Baca Juga: Tips dan Trik Mudah Daftar KUR BRI 2022 Melalui HP Android

Senada dengan Bupati Tabanan, I Wayan Tuwi selaku Wadir II Poltekpar Bali, mengatakan, bahwa JCW ini merupakan kolaborasi pihak manajeman Jatiluwih dengan Poltekpar Bali.

Dimana, kegiatan mahasiswa dalam bentuk aplikasi manajemen di program studi manajemen konvensi perhelatan yang memang 70 persen kegiatan adalah praktek. 

"Jadi mahasiswa kami sekarang bagaimana mengetik sebuah program di dalam mata kuliahnya sesuai dengan bidangnya itu, yaitu dibidang konvensi perhelatan. Nanti dikolaborasikan dengan salah satu program Tri Dharma Perguruan Tinggi yaitu di dalam kegiatan pengabdian masyarakat. Jadi itu dikolaborasikan menjadikan sebuah kegiatan yang tema-nya itu melalui Jatiluwih Culture Week," ungkap Wadir II Poltekpar Bali itu.***

Halaman:

Editor: Ahmad Latief Fahrezi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah