Tekan Produksi Sampah Organik, Ini Teknologi Eco Enzyme Ala DLH Tabanan

- 23 November 2020, 09:21 WIB
Instalasi teknologi Eco Enzyme bikinan DLH Kabupaten Tabanan Bali
Instalasi teknologi Eco Enzyme bikinan DLH Kabupaten Tabanan Bali /Humas Pemkab Tabanan/Denpasar Update

Baca Juga: POPULER HARI INI: Dari Soal Profil Kapolda Metro Jaya sampai Penurunan Baliho HRS di Sejumlah Kota

Teknologi komposter skala rumah tangga dengan menggunakan ember yang mampu menampung minimal 20 kilogram sampah rumah tangga. Sampah-sampah organik yang ditampung dalam ember ditutup rapat baru kemudian disemprot dengan sebuah obat yang bernama bioaktivator yakni cairan Eco Enzyme.

"Jadi nantinya, setiap hari masyarakat bisa menerapkan pengolahan sampah berbasis sumber yakni sampah rumah tangga dengan teknologi komposter ini,” imbuhnya. ***

Halaman:

Editor: I Gusti Ngurah Kartika Mahayadnya

Sumber: DENPASARUPDATE


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah