BRI Liga 1: Demi Datangkan Para Pemain Ini, Persita Cuci Gudang Besar-besaran, 2 Eks Persib Jadi Korban

- 25 Desember 2021, 10:30 WIB
MAU AJA! Persita Tangerang Kick Raphael Maitimo, Padahal Bisa Balik Kandang Persib, Persija atau Arema FC
MAU AJA! Persita Tangerang Kick Raphael Maitimo, Padahal Bisa Balik Kandang Persib, Persija atau Arema FC /

Tidak hanya itu, dua pemain Semen Padang juga diboyong oleh Pendekar Cisadane, yakni Muhammad Iqbal dan Rendy Oscario.

Baca Juga: BRI Liga 1: Tinggalkan AE Karaiskakis, Sinyal Dragan Djukanovic Bakal Come Back ke PSIS Makin Kuat

Lalu, ada dua legiun asing yang didatangkan Persita yakni Nuriddin Davronov, mantan punggawa Borneo FC, dan Taylon Nicolas Correa Marcolino.

Taylon Correa sendiri rumornya akan dibajak oleh Persita Tangerang yang kini masih terikat kontrak dengan Al Akhdoud Club.

Baca Juga: BRI Liga 1 : David Da Silva Pilih No Punggung 25 Karena Hal Ini serta Target Kemenangan Bagi Maung Bandung

Akibatnya, Persita juga mendepak enam pemain lainnya di bursa transfer paruh musim BRI Liga 1.

Menariknya dua mantan Pemain Persib Bandung menjadi korbannya yakni Billy Keraf dan Raphael Maitimo.

Baca Juga: BRI Liga 1: Buang Melvin Platje, Bali United Datangkan Striker Gacor Asal Kamerun Privat Mbarga, Ini Profilnya

Selain itu, pemain yang dilepas Persita adalah Annas Fitranto, Kito Chandra, Rahmanuddin, dan pemain asing asal Inggris, Adam Mitter.

Persita Tangerang sendiri kini berada di posisi 9 BRI Liga 1 musim 2021/2022 dengan mengoleksi 22 poin.

Halaman:

Editor: Rudolf Arnaud Soemolang


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah