Tanggapan dan Klarifikasi PT LIB Soal Hasil Tes Swab PCR Covid-19 Persebaya Surabaya

- 7 Februari 2022, 11:35 WIB
Dirut PT LIB Sudjarno angkat bicara soal hasil tes swab PCR Persebaya
Dirut PT LIB Sudjarno angkat bicara soal hasil tes swab PCR Persebaya /instagram @jarno_sudjarno/

Baca Juga: Pelatih Persebaya Surabaya Aji Santoso Positif Covid-19 Badai Covid-19 Tak Henti Melanda BRI Liga 1

Persebaya Surabaya pun melalui rilis yang diunggahnya di website persebaya.id pada Senin 7 Februari 2022 menjelaskan kronologi perbedaan hasil tes swab PCR PT LIB dan yang dilakukan pihak mereka secara mandiri.

Tidak hanya itu, Persebaya Surabaya juga mengusulkan beberapa hal kepada PT LIB terkait dengan proses tes swab PCR.

Baca Juga: Striker Bali United Privat Mbarga Sesumbar Bakal Kalahkan PSM Makassar di Laga Pekan ke 23 BRI Liga 1

Berikut usulan Persebaya Surabaya kepada PT LIB dikutip DenpasarUpdate.com (Pikiran Rakyat Media Network) dari website persebaya.id.

- Meminta LIB untuk melakukan evalusi proses tes PCR Covid-19.

Baca Juga: Bali United Bakal Balas Dendam ke PSM Makassar di Putaran Kedua BRI Liga 1, Ini Strategi Coach Teco

- Klub diberi kebebasan atau pilihan melakukan tes PCR mandiri yang hasilnya sah dan diakui sebagai dasar untuk menentukan pemain bisa bermain dan ofisial bisa masuk ke area stadion pertandingan.

- LIB bisa menunjuk rumah sakit atau laboratorium yang kredibel sebagai rujukan dilakukannya tes PCR mandiri.

Baca Juga: Hasil Akhir PSS Sleman vs Barito Putera: Gol Wander Luiz Benamkan Laskar Antasari Menuju Jurang Degradasi

Halaman:

Editor: Ida Ayu Novi

Sumber: Persebaya.id ligaindonesiabaru.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah