Kunci Jawaban Soal Bahasa Indonesia Kelas 11 SMA SMK MA Materi Persiapan Menulis Naskah Drama Halaman 146

- 1 November 2022, 13:00 WIB
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 11 Halaman 146 Kurikulum Merdeka, Persiapan Menulis Naskah Drama
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 11 Halaman 146 Kurikulum Merdeka, Persiapan Menulis Naskah Drama /kemdikbud.go.id/

1. Cerpen “Wayang Potehi: Cinta yang Pupus” jika dibuat naskah drama akan menjadi lima babak atau adegan. Identifikasilah tokoh-tokoh yang akan terlibat dalam setiap babaknya! Jelaskan ciri-ciri fisik dan perwatakan dari setiap tokoh tersebut!

Jawaban
1. Babak 1
Tokoh: Joko Sudiro adalah mahasiswa asli Indonesia, beragama Islam, tampan, wartawan pers mahasiswa yang sedang jatuh cinta kepada gadis tionghoa.

Mei Wang adalah gadis tionghoa berparas cantik, pemalu, dan beragama Kristen yang juga tetangga depan rumah Joko Sudiro.

Tukang bakmi adalah pria paruh baya, bersuku sunda, baik hati, jenaka, memahami rasa cinta anak muda.

Baca Juga: Klaim 2 Coupon Code Terbaru Hari Ini 1 November 2022 The Spike Volleyball Story, Free Bola Voli 100% Work

Babak 2
tokoh : Mei wang dan temannya.

Watak tokoh teman Mei Wang suka ngeledek
Babak 3
Tokoh: Joko Sudiro dan Mei Wang

babak 4
Tokoh: Joko sudiro dan orang yang mengintrogasinya.

Babak 5
Tokoh: dalang wayang potehi, Mei Wang, Joko Sudiro

Baca Juga: Kunci Jawaban Soal Matematika Kelas 10 SMA SMK MA Halaman 70 Latihan 3.2 Materi Vektor dan Operasinya

Halaman:

Editor: Ida Ayu Novi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah