6 Manfaat dan Khasiat Daun Sirih Untuk Kesehatan, Salah Satunya Jadi Penangkal Kanker!

- 13 September 2021, 23:06 WIB
Manfaat Daun Sirih, Cara dan Kandungannya untuk Menjaga Kesehatan Kita
Manfaat Daun Sirih, Cara dan Kandungannya untuk Menjaga Kesehatan Kita /Mediapakuan.com/Yosep Taryawan

Pastinya dalam daun sirih itu ada kandungan antioksidan yang sangat tinggi dan itu bekerja melawan radikal bebas pemicu stres oksidatif yang dimana itu dapat menyebabkan berbagai penyakit yang termasuk kronis.

Kemudian daun sirih dapat membantu untuk mengurangi jumlah lemak total dalam darah kita.

Dalam membuat ramuan daun sirih hijau dengan cara yang paling mudah yaitu rebuslah 5 lembar daun dengan 300 ml selama 15-20 menit lalu diminum air hasil rebusan tersebut.

Baca Juga: 5 Cara Alami dan Mudah Atasi Asam Urat Tanpa Obat-obatan, Konsumsi Jeruk Hingga Kopi

Tekanan darah tinggi dengan merebus daun sirih merah 3-4 lembar saja dan minum dua kali sehari.

Kalau mengkonsumsi rutin maka dapat bermanfaat sekali demi tubuh yang sehat dan bugar.

 

Ramuan yang berkualitas dengan bahan utama yang mudah di temukan di berbagai tempat perbelanjaan di sekitar anda.

Tubuh sehat dan bugar adalah aset kita di tengah pandemi.***

Halaman:

Editor: Rudolf Arnaud Soemolang

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x