Geregetan, Mantan Hakim Agung Artidjo Alkostar Bicara Soal Korupsi: Saya Sebetulnya Ingin Hukum Mati Koruptor!

- 1 September 2021, 16:51 WIB
Mantan Hakim Agung Artidjo Alkostar
Mantan Hakim Agung Artidjo Alkostar /Biro Humas KPK/Denpasar Update

Artidjo Alkostar menjadi pribadi yang kuat, memiliki ukuran kehormatan sehingga tegas dalam menangani berbagai permasalah yang melanggar hukum.

Berbicara tentang korupsi menjadi tugas besar bangsa Indonesia untuk memperhatikan secara penuh dalam memberantasnya.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Capricorn Bulan September 2021 Cinta, Keuangan, dan Kesehatan: Penuh Dengan Kebahagiaan!

Perlu menanamkan sejak dini, “harga diri untuk tidak korupsi”, sama seperti kepribadian yang dimiliki mantan hakim Artidjo Alkostar.

 Pasti minimnya kasus korupsi di Indonesia dapat teratasi, seperti kasus menteri sosial Julian P Batubara, jaksa Pinangki Sirna, Bupati Probolinggo, Puput Tantriana Dari, dan lain masih banyak lainya.

Berikut profil singkat menjelaskan mantan hakim agung Artidjo Alkostar;

Baca Juga: Sukar Meluluhkan Hati Seseorang yang Dicintai?, Coba Kekuatan Doa; Sebut Namanya dan Amalkan Ini!

- Nama lengkap Dr. Artidjo Alkostar, S.H.,LL.M lahir di Situbondo, 22 Agustus 1948

- Pendidikan lulusanan S1 jurusan Hukum Universitas Islam Indonesia (UII) Yongyakarta tahun 1976,

Lulusan Fakultas Hukum Nortwestern University Law School Chicago, 2002

Halaman:

Editor: I Gusti Ngurah Kartika Mahayadnya

Sumber: YouTube@najwashihab


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x