Pengadaan Baju Baru Anggota DPRD Bali yang Hampir Rp1 M, Gerindra Pilih Menolak, PDIP Bungkam

- 7 Februari 2021, 19:43 WIB
Foto Lambang Partai Gerindra (kiri) dan PDIP (kanan).
Foto Lambang Partai Gerindra (kiri) dan PDIP (kanan). /Kolase foto Instagram.com/@gerindra dan @pdiperjuangan

Baca Juga: Kabupaten Klungkung Daratan Siapkan Skema Belajar Tatap Muka, Banyak Orang Tua Belum Beri Izin

Apalagi, saat ini masih dalam masa pandemi Covid-19 yang menurutnya harus ikut prihatin dengan penderitaan rakyat yang terdampak perekonomiannya akibat Covid-19.

"Baju seragam saya rasa bukan hal yang harus diadakan apalagi saat pandemi ini," tegas dia saat dikonfirmasi.

Baca Juga: Begini Cara Arya Saloka Pemeran Aldebaran Memperlakukan Sang Istri, Ayu Dewi Makin Meleleh

Bahkan, menurutnya anggaran tersebut lebih baik dialihkan untuk membantu masyarakat dalam memerangi Covid-19

Juliarta juga berharap rencana tersebut agar ditunda terlebih dahulu.

Baca Juga: Bantuan Kuota Internet Siswa dan Guru Belum Cair, Dinas Pendidikan Tabanan Siapkan Dana Talangan

"Kalau memang bisa ditunda, lebih baik ditunda dulu," katanya.

Sebelumnya, di tengah pandemi Covid-19 dan krisis ekonomi yang melanda masyarakat Bali, DPRD Bali malah menganggarkan baju seragam dewan yang nominalnya hampir mencapai Rp 1 Miliar.

Baca Juga: Ibu Rumah Tangga Tewas Disambar Petir di Bali

Halaman:

Editor: Rudolf Arnaud Soemolang

Sumber: Denpasar Update


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x