Gedebage Boys Stay in Bandung, Beckham Putra Nugraha & Febri Hariyadi Resmi Perpanjang Kontrak Bersama Persib

- 15 April 2022, 19:33 WIB
Gedebage Boys Stay in Bandung, Beckham Putra Nugraha dan Febri Hariyadi Resmi Perpanjang Kontrak Bersama Persib Bandung
Gedebage Boys Stay in Bandung, Beckham Putra Nugraha dan Febri Hariyadi Resmi Perpanjang Kontrak Bersama Persib Bandung /

DENPASARUPDATE.COM - Dua pemain Persib Bandung, Beckham Putra Nugraha dan Febri Hariyadi resmi memperpanjang kontrak bersama skuad Pangeran Biru.

Kedua pemain kelahiran Bandung ini sepakat untuk bersama Persib Bandung lebih lama.

Hal itu diumumkan oleh Persib Bandung melalui akun instagram officialnya @persib, pada Jumat, 15 April 2022.

Baca Juga: Tak Cuma Gattuso & Donadoni, Persija Jakarta Juga Lirik Eks Pelatih Timnas Swiss & Lazio Vladimir Petkovic

Baca Juga: Heboh Rumor ke PSIS Semarang, Begini Bantahan Tegas Gelandang Persib Bandung Marc Klok

"✍️???????? @febrihariyadi13 dan @beckham_put7 sepakat untuk tetap bersama #PERSIB lebih lama", tulis akun @persib.

"Gedebage Boys stay in Bandung!", lanjutnya.

Baca Juga: Takut Tak dapat Jatah Bermain, Asep Berlian Tolak Main di Persib Bandung

Baca Juga: Kenangan Mohammad Rashid di Persib Bandung: Sering Menjadi Penentu Kemenangan Sampai Tekel Wasit

Dengan kesepakatan dan penandatanganan kontrak ini menjawab pertanyaan para Bobotoh bagaimana nasib Beckham Putra Nugraha dan Febri Hariyadi.

Dikutip dari Transfermarkt, statistik Beckham Putra Nugraha bersama Persib Bandung di Liga 1 2021/2022 telah menorehkan 5 gol dan 3 umpan gol dalam 22 pertandingan.

Baca Juga: Bojan Malisic Komentar Cabutnya Ardi Idrus, Sebut Pantas Dapat Tim yang Hormati Pemain, Sindir Persib Bandung?

Baca Juga: Berkarier di Uruguay, Persib Bandung Siapkan Bek Pengganti Ardi Idrus, Ini Sosok dan Statistiknya

Untuk Febri Hariyadi dalam Liga 1 2021/2022 telah mencatat 2 gol dan 2 umpan gol dari 29 pertandingan.***

Editor: Ahmad Latief Fahrezi

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah