BRI Liga 1: Intip Lokasi & Fasilitas Latihan Mewah Tim Sultan Persib di Bali, Biasa Dipakai Para Konglomerat!

- 4 Januari 2022, 10:59 WIB
Skuad Persib Bandung mulai beradaptasi dengan cuaca Bali. (Persib.co.id/Amandeep Rohimah)
Skuad Persib Bandung mulai beradaptasi dengan cuaca Bali. (Persib.co.id/Amandeep Rohimah) /

Ia bahkan berterima kasih kepada manajemen Finns Recreation Club yang sudah memberikan kemudahan dalam menyediakan sarana lapangan untuk latihan.

Baca Juga: BRI Liga 1: Makin Gacor! PSIS Semarang Datangkan Pemain Serba Bisa Eks Persija dan Persib Jelang Putaran Kedua

“Saya sangat senang kami bisa berlatih di sini. Karena Finns Recreation Club memiliki lapangan yang kualitasnya cukup baik dan telah memenuhi standar serta sesuai dengan kebutuhan tim Persib selama pemusatan latihan di sini. Untuk itu, kami mengucapkan terima kasih kepada Finns Recreation Club yang telah membantu dan mendukung kami dalam berlatih di sini,” papar Robert usai memimpin latihan perdana Persib Bandung, Minggu 2 Januari 2021.

Baca Juga: BRI Liga 1: Jelang Big Match Bali United vs Persebaya, Serdadu Tridatu Malah Ditinggal Sang Pelatih, Ada Apa?

Seperti diketahui, jelang putaran kedua BRI Liga 1 2021/2022, Persib Bandung yang telah tiba di Bali terus melakukan latihan, baik pagi maupun sore hari.

Apalagi hari Jumat 7 Januari 2022, Persib Bandung akan bertanding melawan Persita Tangerang.

Skuad Persib Bandung melakukan latihan sore hari dengan menu gym untuk menjaga kekuatan endurance. Para pun dibagi menjadi tiga kelompok.

Baca Juga: BRI Liga 1: Takut Naik Pesawat, Bek Muda Persib Bandung: Setiap Mau Terbang Lemes, Takut

“Ini sesuai dengan rencana kami, melakukan dua kali sesi latihan, sesi pagi di lapangan dan sesi sore di gym. Karena kami ingin memelihara kekuatan dan daya tahan pemain. Kini kami membagi pemain menjadi tiga grup dan mencoba menjaga kekuatan maupun endurance pemain,” ungkap dia.

Lebih lanjut Robert Alberts menuturkan bahwa para pemain Persib Bandung mulai melakukan aklimatisasi cuaca dengan iklim yang ada di Bali.

Halaman:

Editor: Rudolf Arnaud Soemolang


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah