5 Doa Harian Umat Hindu untuk Memulai Pekerjan di Kantor, Simak Tatacara dan Pelafalannya!

- 8 September 2021, 11:48 WIB
Warga umat Hindu sedang berdoa sebelum menjalankan pekerjaan dan memulai aktivitas baik di rumah maupun di kantor.
Warga umat Hindu sedang berdoa sebelum menjalankan pekerjaan dan memulai aktivitas baik di rumah maupun di kantor. /unplash/Artem Beliaikin

DENPASARUPDATE.COM - Doa merupakan sambungan komunikasi antara manusia dengan Tuhan sang maha pencipta.Salah satunya dengan mengucapkan puji syukur atau memohon bimbingan dalam melaksanakan suatu perkerjaan.

Dalam agama Hindu, juga terdapat berbagai macam doa untuk memulai pekerjaan yang biasanya dilakukan selama setengah hari. Doa tersebut membantu anda dalam menjalani pekerjaan yang dilakukan setiap hari agar mendapat kelancaran disetiap masalah yang dihadapi.

Adapun 5 doa umat Hindu beserta artinya yang dapat digunakan sebagai pengantar aktivitas pekerjaan anda yakni: 

Baca Juga: Giliran Petinggi Golkar Mantan Wakil Bupati Karangasem Made Sukerana Masuk Gerbong Partai Gerindra Bali

  1. Doa Sebelum Bekerja


Om awighnam astu namo sidhham.

Om sidhirastu tad astu swàha.


(Ya Tuhan, semoga atas perkenanMu, tiada suatu halangan bagi hamba memulai pekerjaan ini dan semoga berhasil baik).

Halaman:

Editor: I Gusti Ngurah Kartika Mahayadnya

Sumber: Buku Kumpulan Doa-doa Hindu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah