POPULER HARI INI: Fadli Zon Sebut Enam Pengikut HRS Dibantai sampai IPW yang Minta Kapolri Dicopot

- 9 Desember 2020, 06:29 WIB
Fadli Zon di R.S Polri Keramat Jati, saat menjenguk 6 jenazah pengikut Rizieq Sihab yang tewas di tembak Polisi.
Fadli Zon di R.S Polri Keramat Jati, saat menjenguk 6 jenazah pengikut Rizieq Sihab yang tewas di tembak Polisi. /Tangkap Layar /Fadli Zon Official

Enam pengikut Imam Besar Front Pembela Islam (FPI) Habib Rizieq Shihab (IB HRS) tewas ditembak mati.

Petugas Polisi Polda Metro Jaya menembak 6 (enam) orang pengikut Habib Rizieq Shihab (HRS) karena melakukan penyerangan terhadap petugas yang sedang bertugas penyelidikan.

"Terhadap kelompok MRS yang melakukan penyerangan kepada anggota dilakukan tindakan tegas dan meninggal dunia sebanyak enam orang," ujar Kapolda Metro Jaya Irjen Pol Fadil Imran di Polda Metro Jaya, Senin 7 Desember 2020.

Baca Selengkapnya: Serang Petugas Polisi, 6 Pengikut Habib Rizieq Tewas Ditembak, Ini Penjelasan Kapolda Metro Jaya

5. Soal 6 Anggota FPI Tewas Oleh Polisi, IPW: Copot Kapolri dan Kabaintelkam & Bentuk Tim Pencari Fakta

Enam anggota Front Pembela Islam (FPI) tewas ditembak oleh polisi di Jalan Tol Jakarta- Cikampek KM 50, Senin 7 Desember 2020 dini hari sekitar pukul 00.30 WIB.

Belakangan diketahui, enam anggota FPI tersebut disebut-sebut ditembak oleh petugas Polisi Polda Metro Jaya lantaran melakukan penyerangan terhadap petugas yang sedang bertugas penyelidikan.

Tindakan polisi yang melakukan penembakan terhadap pengikut Imam Besar Front Pembela Islam (FPI), Habib Rizieq Shihab (IB HRS) mendapat kecaman keras dari Ketua Presidium Indonesia Police Watch, Neta S Pane.

Baca Selengkapnya: Soal 6 Anggota FPI Tewas Oleh Polisi, IPW: Copot Kapolri dan Kabaintelkam & Bentuk Tim Pencari Fakta.***

Halaman:

Editor: Rudolf Arnaud Soemolang

Sumber: Denpasar Update


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah