Sempat Sebut Luhut 'Pak Penjahit' dan Ngaku Siap Dikutuk, Bupati Banjarnegara Ditetapkan Tersangka Oleh KPK

- 4 September 2021, 09:56 WIB
Salah satu foto Budhi Sarwono yang sempat viral. Tanpa alas kaki tidur di jalanan.
Salah satu foto Budhi Sarwono yang sempat viral. Tanpa alas kaki tidur di jalanan. /Instagram @kabupatenbanjarnegara

Namun, saat ia tidak bergeming, dan tetap kekeh menyebut nama Luhut Binsar Panjaitan dengan Pak Penjahit.

Baca Juga: 7 Cara Berinvestasi Emas Bagi Pemula, Dijamin Tidak Akan Rugi Drastis

"Ya Pak Penjahit kan. Pada waktu PPKM darurat Banjarnegara zona merah, tapi setelah ada instruksi Mendagri dan dijabarkan Pak Menteri Penjahit itu, Luhut Penjahit itu saya laksanakan intruksinya," ujarnya.

Hanya saja, usai viralnya video tersebut, ia kemudian meminta maaf secara kepada Luhut, Senin 23 Agustus 2021 siang.

Baca Juga: Waspadai 4 Gejala Kolesterol Tinggi yang Sering Tidak Disadari, Perhatikan Yuk!

Melalui akun Instagram resmi Pemkab Banjarnegara, Wing Chin mengaku salah akibat ketidakhafalan nama Luhut Binsar Panjaitan.

"Mohon maaf kemarin saya menyebut Menteri Penjahit, karena saya tidak hapal namanya panjang sekali. Ini sekarang saya baca yang jelas, ini saya baca dan saya mohon maaf, (yang betul) adalah Menko Maritim dan Investasi Luhut Binsar Panjaitan," kata Wing Chin.

Ia mengaku tidak memiliki niat sama sekali untuk menghina purnawiraran jenderal Korps Baret Merah Kopassus itu.

Baca Juga: Prediksi Pertandingan & Link Streaming Siprus vs Rusia di Kualifikasi Piala Dunia 2022: Rusia Menang Tipis  

Bahkan saat itu ia berharap agar Luhut mau memaafkan dirinya akibat kesalahan ucap itu.

Halaman:

Editor: Rudolf Arnaud Soemolang


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x