Lolos ke Piala Dunia U-20 di Indonesia, Pemerintah Tetap Izinkan Israel Datang Jadi Kontestan

- 26 Juni 2022, 10:08 WIB
Lolos ke Piala Dunia U-20 di Indonesia, Pemerintah Tetap Izinkan Israel Datang Jadi Kontestan
Lolos ke Piala Dunia U-20 di Indonesia, Pemerintah Tetap Izinkan Israel Datang Jadi Kontestan /Instagram /

Baca Juga: Profil, Biodata, Statistik, Karier Abel Camara, Calon Pemain Anyar Arema FC

Pasalnya, Israel sendiri diketahui tidak memiliki hubungan diplomatik dengan Indonesia.

Pun begitu, negara Zionis tersebut memastikan Israel dapat mengikuti ajang Piala Dunia U-20 2023.

Baca Juga: Kode Redeem Free Fire Hari Ini Minggu 26 Juni 2022, Ayo Coy Segera Klaim Hadiah Menarik Menunggumu!

Bahkan, pemerintah menjamin dan memastikan Israel berhak mengikuti Piala Dunia U-20 2023.

“Soal Israel, saya rasa sudah ada tanda tangan agreement pemerintah tahun lalu. Siapa pun yang lolos bisa datang,” ujarnya Ketua PSSI Mochamad Iriawan.

Baca Juga: HASIL AKHIR Persija Jakarta vs Borneo FC: Gol Matheus Pato Bawa Macan Kemayoran Angkat Koper Lebih Dulu

Seperti diketahui, Piala Dunia U-20 2023 direncanakan mulai bergulir pada Hari Kebangkitan Nasional (Harkitnas) yaitu pada 20 Mei dan berakhir pada 11 Juni 2023.

Adapun enam stadion yang disiapkan untuk Piala Dunia U-20 adalah Stadion Utama Gelora Bung Karno (Jakarta), Stadion Jakabaring (Palembang).

Baca Juga: POPULER PAGI INI: Persija Jakarta Incar Pemain Timnas Australia, Intip Peluang Persib Juara Piala Presiden

Halaman:

Editor: Ahmad Latief Fahrezi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah