Fitur Kaki Gambot Kymco KRV 180, Membuatnya Satu Langkah Lebih Maju Dibandingkan Yamaha NMAX dan Honda PCX

- 21 Agustus 2022, 22:03 WIB
Fitur Kaki Gambot Kymco KRV 180, Membuatnya Satu Langkah Lebih Maju Dibandingkan Yamaha NMAX dan Honda PCX
Fitur Kaki Gambot Kymco KRV 180, Membuatnya Satu Langkah Lebih Maju Dibandingkan Yamaha NMAX dan Honda PCX /Instagram.com / @bpmbrakes/

DENPASARUPDATE.COM - Perkembangan pasar skutik premium semakin hari semakin ketat dengan banyaknya motor skutik premium baru yang hadir dengan design dan fitur serta teknologi yang bersaing.

Pabrikan motor Honda dan Yamaha seperti PCX dan NMAX memang menjadi primadona skutik premium saat ini.

Hal ini bisa kita lihat, hampir diseluruh jalanan diberbagai daerah di Indonesia ini tak sepi dari lalu-lalang dua merek motor ini.

Baca Juga: Download FF Mod Apk Unlimited Diamond Auto Headshot Via Raja Apk 2022, Solusi Instan Punya Akun Sultan?

Ini menunjukkan, bagaimana eksistensi Honda PCX dan Yamaha NMAX di kelas skutik premium bakan hanya sekedar omong kosong belaka.

Hal ini sangat wajar terjadi jika kita lihat dari sisi design dan fitur yang ditawarka dua motor ini jelas memiliki keistimewaan yang memanjakan sang pengendaranya.

Baca Juga: Laga Barito Putera vs PSM Makassar di Liga 1 Ditunda, Dejan Antonic: Kami Ada Masalah Sedikit

Ini juga yang menjadi tantangan bagi pabrikan kendaraan roda dua lain jika ingin bersaing produk di kelas skutik premium.

Pbrikan motor asal Taiwan, Kymco menjawab itu dengan meluncurkan Kymco KRV 180.

Baca Juga: Ini Dia Mitsubishi Coating Package, Bikin Ganteng Mobil Pajero Anda

Bukan hanya dari sisi design yang tidak kalah mewah dan sporty, tapi dari sisi fitur dan teknologi motor ini jelas berani di adu dengan motor skutik kelas premium lain.

Kymco KRV 180 hadir dengan ukuran dimensi (P 1960 x L 755 x T 1115) mm dan berat total mencapai 133,5 kg.

Baca Juga: Javier Roca Beri Kode Ini, Bakal Merapat ke Persis Solo? Rahmad Darmawan Didesak Out dari RANS Nusantara FC

Seperti fitur lampu LED yang terpasang disemua sisinya, membuat motor ini semakin terlihat mewah dengan komponen fungsional lampu-lampunya yang maksimal.

Disisi spidometer, motor Kymco KRV 180 ini sudah dibekali teknologi full digital yang dapat menampilkan semua informasi terkait motor anda.

Baca Juga: Kijang Krista, Mobil Lawas Toyota dengan Kasta Tertinggi, Inilah Varian Kapsul Ternama, Bagus Purna Jualnya

Motor ini dibekali smesin berkapasitas 175,1 cc dengan tipe water-cooled four-stroke OHC 4V single cylinder.

Disandingkan dengan sistem pembakaran FI (Fuel Injection), membuat motor ini sanggup mencapai daya maksimum 17,03 PS / 8000 rpm dengan torsi puncak 1,58 kgm/ 6500 rpm.

Baca Juga: Heboh! Lama Tidur, Suzuki Keluarkan Motor Matic Kelas Premium, Siap Saingi Yamaha NMAX dan Honda PCX

Motor ini juga menerapkan PTM (Power Transmission Matrix) pada sisi transmisi dan sudah menggunakan starter elektrik seperti motor modern pada umumnya.

Diluar itu semua motor ini memiliki satu trobosan pintar yang tidak dimiliki motor lain sekelasnya seperti Honda PCX dan Yamaha NMAX yaitu di bagian kaki-kaki.

Baca Juga: Buruan Update! Link Download Sakura School Simulator Versi Edisi Terbaru 2022 untuk Android, iOS

Kymco KRV 180 dibekali motor ini dengan kaki – kaki gambot yang good looking dan fungsional.

Kymco memadukan antara suspense teleskopik standar di lini depan, dan belakang menggunakan swingarm yang disertai suspnsi horizontal backlink suspension, yang tidak hanya membuatnya nampak mewah, akan tetapi menjadikannya lebih stabil baik itu pada kondisi jalanan lurus ataupun pada saat pengendara melakukan manuver di tikungan.

Baca Juga: Link Download Minecraft Bedrock Edition Mod Apk V 1.19.10.03 Unlock All Item, Unlimited Money? Lebih Seru Ori

Belum lagi motor ini juga debekali ukuran velg 110/70-R13 disis depan dan 130/70-R13 disisi belakang dengan velg berbahan Alloy serta Ban Tubless untuk menjamin keamanan pengendara selama berjalan di trak yang berlubang atau terjal.

Adapun untuk memaksimalkan pengereman, KRV 180 pasang dual disc brake yang terbagi atas bagian depan dan belakang, lengkap dengan fitur ABS pada tipe tertinggi.

Baca Juga: Support Atlet Otomotif Lokal, Event Grasstrack & Motocross IMI Bali Road Show Bupati Cup Tabanan 2022 Digelar

Fitur khusus yang diusung pada kaki-kaki Kymco KRV 180 ini tentunya selain menambah silut motor yang lebih keren, juga menambah keamanan serta kenyamanan kita sewaktu berkendara.

Tentunya ini menjadi trobosan pintar Kymco untuk menyaingi Honda PCX dan Yamaha NMAX di kelas skutik premium.***

Editor: Ahmad Latief Fahrezi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah