Komitmen Kendalikan Inflasi & Stabilkan Harga Bahan Pokok, Pemkot Denpasar Gelar Operasi Pasar di Dua Lokasi

- 21 Oktober 2022, 08:30 WIB
Komitmen Kendalikan Inflasi dan Stabilkan Harga Bahan Pokok, Pemkot Denpasar Gelar Operasi Pasar Serentak di Dua Lokasi
Komitmen Kendalikan Inflasi dan Stabilkan Harga Bahan Pokok, Pemkot Denpasar Gelar Operasi Pasar Serentak di Dua Lokasi /Ahmad Latief Fahrezi/Denpasar Update

Baca Juga: Jonatan Christie Langkahnya Nyaris Terhenti di Babak Kedua Denmark Open 2022, Kok Bisa?

Sementara Wawali Arya Wibawa juga berharap Operasi Pasar ini betul-betul bisa dimanfaatkan oleh masyarakat serta dampaknya benar-benar dapat menekan laju inflasi.

Adapun Perbekel Desa Adat Pemecutan Klod, I Wayan Tantra mengaku, operasi pasar ini sudah kali ke-5 diadakan di wilayahnya yakni di wilayah Banjar Abian Timbul sudah 3 Kali, wilayah Banjar Tegal Dukuh Anyar 1 Kali, dan saat ini di Banjar Tegal Kawan 1 Kali, pihaknya pun berterima kasih kepada Pemerintah Kota dan Pemerintah Provinsi karena telah memperhatikan dan membantu masyarakat untuk mendapatkan kebutuhan pokok sehari-harinya dengan harga yang terjangkau serta menekan dampak inflasi yang dirasakan.***

Halaman:

Editor: Ahmad Latief Fahrezi

Sumber: Denpasar Update


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x