Mepandes Massal di Banjar Betngandang Desa Sanur Kauh, Walikota Jaya Negara Ngayah Nyangging

- 29 Juli 2022, 22:19 WIB
Mepandes Massal di Banjar Betngandang Desa Sanur Kauh, Walikota Jaya Negara Ngayah Nyangging
Mepandes Massal di Banjar Betngandang Desa Sanur Kauh, Walikota Jaya Negara Ngayah Nyangging /Ahmad Latief Fahrezi

Baca Juga: Cara Mengganti Nada Dering WA (Whatsapp) dengan Suara Google Terbaru 2022 Untuk Iphone, Android

“Mepandes/metatah massal merupakan wujud bhkati kepada Sang Pencipta. Walaupun dalam kondisi pandemi Covid-19 kita harus tetap beryadnya, sehingga tercipta hubungan yang harmonis antara manusia dengan Tuhan, manusia dengan manusia, begitupun manusia dengan alam lingkungan harus tetap dijaga sebagaimana mestinya tetapi dengan catatan untuk selalu mematuhi protokol kesehatan agar kita semua terhindar dari bahaya virus Covid-19,” kata Jaya Negara.

Sementara Ketua Panitia, Nyoman Astawa mengatakan upacara metatah massal ini memang rutin di adakan 5 tahun sekali dan kali ini dilaksanakan untuk yang ke empat kalinya.

Baca Juga: Hasil Akhir Liga 1 PSM Makassar vs Bali United: Bungkam Serdadu Tridatu, Juku Eja Merangsek ke Puncak Klasemen

Dimana yang mengikuti upacara metatah massal ini merupakan nasabah dari Koperasi Artha Sri Sedana Sanur yang kali ini berjumlah 94 orang menggikuti prosesi metatah yang terdiri dari 55 orang laki-laki dan 39 perempuan.

Lebih lanjut dikatakannya, kegiatan ini merupakan sebuah program dari Banjar Betngandang Desa Sanur Kauh bersama Koperasi Artha Sri Sedana Sanur.

Baca Juga: Lepas Atlet Pencak Silat Bakti Negara, Bupati Suwirta Harapkan Para Atlet Menjunjung Tinggi Sportivitas

Yang mana program ini bertujuan untuk membantu dan meringankan beban khususnya pada situasi pandemi saat ini sehingga dapat menekan pengeluaran masyarakat dalam melaksanakan upacara yadnya, dikarenakan semua ini ditanggung oleh Koperasi.***

Halaman:

Editor: Ahmad Latief Fahrezi

Sumber: Denpasar Update


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah