BREAKING NEWS : Gempa 4.8 SR Guncang Bali, 4 Orang Tertimbun Tanah di Trunyan Kintamani

16 Oktober 2021, 08:52 WIB
BREAKING NEWS : Gempa 4.8 SR Guncang Bali, 4 Orang Tertimbun Tanah di Trunyan Kintamani /Instagram Punapi Bali/

DENPASARUPDATE.COM - Gempa berskala 4.8 SR mengguncang wilayah Bali pada Sabtu 16 Oktober 2021.

Dikutip dari akun instagram @punapibali, empat orang warga di Desa Trunyan, Kecamatan Kintamani, Kabupaten Bangli menjadi korban gempa akibat tertimbun tanah.

Dari empat orang, satu orang ditemukan dalam keadaan selamat dan sudah dilarikan ke rumah sakit.

Baca Juga: SINOPSIS Gopi Hari Ini, Sabtu 16 Oktober 2021 di ANTV: BERULAH LAGI! Radha Biarkan Tolu-Molu Celaka?

Baca Juga: BMKG Ingatkan Skenario Terburuk Adanya Potensi Gempa Bumi Megathrust dan Tsunami di Selatan Pulau Jawa

Sementara satu orang lainnya meninggal dunia dan dua lainnya belum ditemukan.

Keempat warga tersebut tertimbun tanah di dalam rumahnya.

Baca Juga: Bantu Masyarakat Terdampak Pandemi, Pemuda Muhammadiyah Tebar 574 Paket Sembako ke Seantero Bali

Baca Juga: Prediksi & Link Streaming Serie A JUVENTUS vs AS ROMA Senin 18 Oktober 2021: Bianconeri Tahan Imbang I Lupi

Rumah warga itu berada di dekat tebing dan di pinggir Danau Batur.

Ketika gempa terjadi, tanah tebing longsor dan menimbun rumah tersebut.

Baca Juga: Jadwal TV Lengkap 16 Oktober 2021 di Trans TV, RCTI, ANTV, NET TV: Saksikan Ikatan Cinta dan Serial India Gopi

Baca Juga: Perankan Mertua yang Garang, Rupal Patel 'Kokila Gopi' Ternyata Humoris di Dunia Nyata

Sampai saat ini belum diketahui dengan pasti identitas keempat warga yang tertibun tanah akibat gempa di Trunyan, Kintamani.***

Editor: Rudolf Arnaud Soemolang

Sumber: Instagram

Tags

Terkini

Terpopuler