Pengamat Tuding Ada Campur Tangan PSSI di Balik Kasus Perselisihan Persija Jakarta dan Marko Simic

5 Mei 2022, 20:12 WIB
Pengamat Tuding Ada Campur Tangan PSSI di Balik Kasus Perselisihan Persija Jakarta dan Marko Simic /Tangkap layar/Instagram @markosimic_77

 

DENPASARUPDATE.COM - Pengamat tuding ada campur tangan PSSI di balik kasus perselisihan yang terjadi di antara Persija Jakarta dan Marko Simic. 

Polemik perselisihan antara Marko Simic dan Persija Jakarta hingga saat ini belum menemukan titik terang perdamaian. 

Masing-masing mengaku pihaknya yang berbicara benar dan sesuai fakta. Marko Simic menyebut dalam surat terbuka yang unggahannya di akun instagram @markosimic_77 dirinya tak digaji setahun oleh Persija Jakarta dan kerap dibangkucadangkan akibat menagih haknya. 

Baca Juga: Persik Kediri Beri Sinyal Angkut Eks Persija Jakarta Marko Simic, Persib Bandung Ikhlas?

Itulah yang membuat Marko Simic memutuskan untuk hengkang dari Persija Jakarta. 

Sementara itu pihak Persija Jakarta pun membantah pengakuan Marko Simic. 

Baca Juga: UPDATE! Link Download Video Chika 20 Juta No Sensor Full HD Baru Terus Diburu Netizen, Laris Banyak yang Cari

Dikutip Denpasarupdate.com dari Potensi Badung dalam artikel berjudul "Pengamat Tuding Kasus Marko Simic vs Persija Terjadi atas Campur Tangan PSSI, Seperti Penyelesaiannya?", pengamat sepak bola, Akmal Marhali menyebut kasus Marko Simic vs Persija Jakarta akibat regulasi PSSI.

Menurut Akmal Marhali, federasi sepak bola Indonesia PSSI tidak selayaknya ikut campur dengan urusan klub dan pemain lantaran soal kemampuan menggaji kembali ke urusan manajemen masing-masing. 

Baca Juga: Depak Para Pemain Asing Termasuk Eks Persib Bandung Wander Luiz, PSS Sleman Berpotensi Rekrut 2 Sosok Ini

Itulah yang terjadi pada Marko Simic, sehinggu mengaku gajinya tak dibayarkan Persija Jakarta. 

"Satu poin yang menjadi penyebab kelalaian manajemen dalam membayarkan gaji adalah kasus Covid-19," ucap Akmal dilansir dari YouTube Cocomeo.

Baca Juga: Link Download Chika 20 Juta No Sensor Full HD Belum Kelar, Kini Viral Video Baru Mesra Bareng Sugar Daddy 

"Lalu muncul surat dari Ketua Umum PSSI nomor SKEP/69/XI/2020 tentang penundaan kompetisi," kata Akmal. 

Dalam surat dari PSSI itu, kata Akmal memuat sejumlah poin, salah satunya soal kebijakan membayarkan gaji para pemain.

Baca Juga: Swasti Prapta Muhammad Ridho Resmi Gabung Bali United, Ini Profil, Biodata, Statistik Eks Kiper Madura United

Disebutkan mulai dari bulan Oktober hingga Desember 2020, setiap klub memiliki kewajiban untuk membayarkan maksimal 25 persen dari nilai perjanjian kerja. 

Surat atau SK yang ditandatangani oleh Ketua Umum PSSI Mohammad Iriawan, menurut Akmal telah menjadi problem khususnya di era Pandemi Covid-19.

 Baca Juga: Siap Welcome, Arti Nomor di Video Bali United, Borong Pemain Baru, Dari Eks Persib Ardi Idrus Hingga Persija

"Kenapa ini terjadi, karena surat ini diputuskan secara sepihak (PSSI)," kata Akmal. 

Ia melanjutkan, harusnya sebelum hal itu diputuskan oleh pihak PSSI, dilakukan komunikasi dengan asosiasi.

Baca Juga: Profil dan Biodata Lengkap Satine Zaneta Viral Diduga Video dan Foto Tanpa Sensor di TikTok dan Twitter

Akmal menambahkan soal kontrak itu murni menjadi hak dan tanggung jawab klub sebagai entity commercial dan pemain sebagai pekerja profesional untuk dirasionalisasi sesuai dengan kesepakatan bersama kedua belah pihak.

Apabila kasus Marko Simic dibawa ke FIFA, pemain asal Kroasia itu bisa menang. . 

 Baca Juga: Menuju Striker 98 Gol, Lini Serang Persib Makin Ngeri, Persija Gigit Jari, Trio Ciro Alves, da Silva Gacor Euy

Akmal menyarankan untuk menyelesaikan kasus ini dengan musyawarah dan mufakat. 

"Karena itu, musyawarah untuk mufakat dalam menyelesaikan kasus ini lebih baik dilakukan," saran Akmal. 

Baca Juga: Tambah Amunisi Lagi, Persib Bandung Tikung PSM, Datangkan Winger Top, Usai Rekrut Ciro Alves dan Arsan Makarin

Seperti diketahui lanjut ia, jika urusan gaji FIFA selalu memenangkan pemain, seperti PSMS pada 2018 wajib membayar gaji Rolon Dacak Edgar. 

Akankah Marko Simic dan Persija Jakarta akan berdamai atau polemiknya semakin panjang.***

Editor: Ahmad Latief Fahrezi

Sumber: Potensi Bandung

Tags

Terkini

Terpopuler