Jelang Pilkada Serentak, Danrem 163/Wirasatya: Baliho Politik Tak Boleh Dekat Kantor Militer!

- 29 Juni 2024, 22:55 WIB
anrem 163/Wirasatya Brigjen TNI Ida Bagus Ketut Surya Wedana
anrem 163/Wirasatya Brigjen TNI Ida Bagus Ketut Surya Wedana /ALIT BINAWAN

Di samping itu, Danrem menyampaikan kegiatan diskusi dengan awak media ini dapat dijadikan acuan tentang perkembangan Bali saat ini.

Menurutnya, media massa adalah cerminan berbagai peristiwa di masyarakat dan diharapkan mampu berperan dalam upaya turut merekonstruksi kondisi masyarakat ke arah yang lebih baik. ungkapnya

"Untuk itu, saya mengajak rekan-rekan wartawan bersama membangun komunikasi yang dapat menciptakan situasi yang baik di tengah masyarakat khusus di wilayah Bali," pesannya.

Perwakilan awak media di Bali, Djoko Moeljono, berharap diskusi tatap muka dengan pimpinan seperti ini sepatutnya bisa dilakukan secara berkala dan berkelanjutan.

"Selain untuk mempererat silaturahmi juga membangun sinergitas yang harmonis antara pihak Korem 163/Wira Satya dengan insan media di Bali," tutupnya. ***

Halaman:

Editor: Tegar Putra Jaya


Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah