Minerva Is Back, Pamerkan Motor Listrik Andalan di GIIAS 2022

13 Agustus 2022, 19:15 WIB
Minerva Is Back, Pamerkan Motor Listrik Andalan di GIIAS 2022 /iwanbanaran.com/

DENPASARUPDATE.COM - Minerva Electron dibawah naungan PT Bagaskoro Mega Langgeng (BML) secara resmi memperkenalkan produk skuter listrik M1 di GAIKINDO Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2022.

Seperti yang kita tau bersama, Banyak kejutan pada event GIIAS tahun ini.

Mulai dari trobosan produk-produk mobil dengan design terbaru, samapai fitur-fitur canggih yang tersemat didalamnya.

Baca Juga: Cara Mabar di Sakura School Simulator Lengkap dengan Link Download Sakura School Simulator Versi Terbaru

Pabrikan motor roda dua juga tidak mau kalah, mereka turut andil memamerkan produk kendaraan roda dua dengan design dan teknologi terbarunya,

Tercatat tidak kurang dari 15 merk motor yang ikut dalam GIIAS 2022 ini seperti Alva, Benelli, Exotic Bike, Keeway, Pacific Bike, Segway, SM Motor, Wmoto, AHM, CF Moto, Gelis, Royal Enfield, Selis, SYM dan tentunya Minerva.

Baca Juga: Streaming Big Mouth Episode 7 8 9 10 Sub Indo GRATIS No Rebahin, LK21, Bioskopkeren, Nodrakor , Pakai Cara ini

Pabrikan motor Minerva menjadikan ajang GIIAS 2022 ini sebagai momentum bergabungnya Kembali merek ini dalam industry otomotif dalam negri.

Bagi anda yang belum tau, pabrikan Motor Minerva ini sebenarnya dulu sempat popular dalam industry otomotif lewat produk motor sportnya seperti Minerva 150R, Minerva RX150 atau Minerva GTR.

Baca Juga: SEDANG BERLANGSUNG Link Live Streaming PSS Sleman vs Barito Putera di Pekan Keempat Liga 1 2022/2023

Kini Minerva Kembali dengan trobosan motor dengan teknologi baru dan terbaharukannya,

Mengusung produk kendaraan roda deu dengan penerapan teknologi elektrifikasi, Minerva berhasil menyita perhatian pengunjung GIIAS Tahun ini.

Baca Juga: Dapatkan ID dan Cara Memasukkan ID Sakura School Simulator Rumah Rahasia, Disini

Rencana motor listrik tersebut akan menjadi nafas bisnis baru Minerva.

Peluncuran kendaraan roda dua yang di beri nama Minerva Electron M1 ini pun merupakan upaya perusahaan untuk fokus di kendaraan listrik.

Baca Juga: Streaming Big Mouth Episode 6 7 8 9 Sub Indo GRATIS No Rebahin, LK21, Bioskopkeren, Drakorindo, Pakai Cara Ini

Kristianto juga mengatakan bahwa skuter listrik ini sudah dirakit di Indonesia di daerah Gresik, Jawa Timur, dengan tingkat kandungan dalam negeri (TKDN) mencapai 32 persen.

Minerva Electron M1 ini rencananya akan dilepas ke pasar otomotif dalam negri dengan harga Rp 16,5 juta on the road (OTR) Jakarta, dan tersedia dalam enam varian warna yaitu Grey, Blue, Silver, Baby Blue, Tosca, dan Red Silver.

Baca Juga: Tutorial Mengendarai Mobil dan Cara Menambah Karakter di Sakura School Simulator

Minerva Electron membekali motor listriknya dengan sistem batrai swap yang akan mempermudah pemiliknya.

Batrai jenis ini memiliki kelebihan ketika daya sudah akan habis, pengendara hanya perlu menukar baterai pada Swap poin terdekat tanpa perlu mengecas sendiri.

Baca Juga: Hasil Akhir Persik Kediri vs Borneo FC di Liga 1: Hajar Macan Putih, Pesut Etam Tempel Ketat MU di Klasemen

Dengan daya batrai 1500 watt serta dukungan baterai lithium-ion berkapasitas 64V 22.5 Ah, motor ini mampu untuk mengangkut beban sampai 150 kg.

Tak hanya itu, untuk pengereman motor ini sudah dibekali dengan sistem combi brake pada rem depan dan rem belakang yang tentunya akan meningkatkan keamanan sdan kenyamanan pengendara saat berkendara dijalan.

Bagaimana ? apakah anda berminat menjadikan Minerva sebagai motor listrik pertama anda ?***

Editor: Ahmad Latief Fahrezi

Tags

Terkini

Terpopuler