Gagal Unggah Foto Aatau Video? Ini Cara Atasi dan Pulihkan Instagram Down dan Error

- 30 Juni 2022, 15:00 WIB
Gagal unggah foto atau video di Instagram? Simak cara atasi dan pulihkan Instagram yang down dan error.
Gagal unggah foto atau video di Instagram? Simak cara atasi dan pulihkan Instagram yang down dan error. /Pixabay/TheDigitalArtist/

DENPASARUPDATE.COM - Gagal unggah foto atau video di Instagram? Simak cara atasi dan pulihkan Instagram yang down dan error.

Masalah yang kerap dialami oleh para pengguna aplikasi Instagram, seperti tidak bisa unggah foto atau video, keluar masuk sendiri, tidak bisa masuk atau login, dan sebagainya.

Secara umum penyebab yang membuat Instagram down atau Instagram error, yaitu server dari aplikasi Instagram memang memang dalam perbaikan atau tengah down.

Baca Juga: POPULER HARI INI: Link Download Stumble Guys 0.38 yang Aman hingga Ciri WhatsApp Disadap dan WA Dibajak

Bahkan, ketika Instagram mengalami down atau error, penggunanya kerap menyuarakan aspirasinya di Twitter dan menggaungkan hastag terkait Instagram.

Lalu, bagaimana cara mengatasi Instagram down atau error?

Dirangkum Denpasarupdate.com (Pikiran Rakyat Media Network) dari berbagai sumber, berikut ini cara mengatasi dan memulihkan Instagram down dan error.

Baca Juga: Waspada, Ini 7 Ciri WhatsApp Disadap, Begini Cara Mencegah WA Dibajak

1. Bersihkan cache

Halaman:

Editor: Ahmad Latief Fahrezi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x