Enam Amalan Ucapan Orang Tua Terhadap Anak Agar Bisa Tumbuh Kembang Sempurna Menurut Syekh Ali Jaber

- 30 Desember 2022, 08:00 WIB
Ini Enam Amalan Ucapan Orang Tua Terhadap Anak Agar Bisa Tumbuh Kembang Sempurna Menurut Syekh Ali Jaber
Ini Enam Amalan Ucapan Orang Tua Terhadap Anak Agar Bisa Tumbuh Kembang Sempurna Menurut Syekh Ali Jaber /Instagram @syekh.alijaber/

Baca Juga: Siap Gaspol, Pemain Dewa United Ini Bakal Didatangkan Barito Putera di Putaran Kedua Liga 1, Intip Performanya

Jangan ucapkan kalimat tersebut. Tapi, ucapkan 'Kamu pintar, kamu cerdas, dan aku suka kamu'.

Bisa juga dengan 'Kamu cerdas dan aku suka sama kamu'.

Contoh pujian lainnya bisa juga seperti beberapa kalimat berikut.

- Kamu manis, kamu cantik, dan suara kamu indah

- Kamu hebat dan bagi saya kamu berguna bagi keluarga semua (kalimat ini dapat menanamkan rasa percaya diri pada anak tentang posisi penting dalam keluarga)

Baca Juga: Thailand Samakan Skor 1:1 Indonesia, Melalui Sarach Yooyen

- Kamu pandai sekali, bagi saya kamu pandai nomor satu sedunia, cerdas.

- Kamu punya kelebihan tidak ada batas

Jangan juga segan memuji anak di hadapan teman-temannya. Ucapkan hal baik saat anak Anda sedang bersama teman-temannya.

Halaman:

Editor: Ahmad Latief Fahrezi

Sumber: Muslimsaluramdakwah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x