LSPR Gelar Konferensi Internasional, Dorong Komunikasi Aktif Kebersamaan ASEAN

- 30 September 2023, 01:40 WIB
Para pembicara dalam konferensi internasional yang diselenggarakan LSPR di Bali pada Jumat (29/9/2023)
Para pembicara dalam konferensi internasional yang diselenggarakan LSPR di Bali pada Jumat (29/9/2023) /DENPASARUPDATE/TEGAR PUTRA JAYA

Konferensi ini bermaksud mengumpulkan pikiran, menjadi tempat diskusi dan saling berbagi informasi terkait praktik dan inovasi di antara negara-negara ASEAN. Pada akhirnya, kami ingin kegiatan ini dapat memberi kontribusi pada agenda UN-2030 tentang SDG," tambahnya.

Peserta call for paper yang turut ambil bagian sebanyak 296 abstrak dan penelitian yang berasal dari 15 negara.

Diantaranya, Indonesia, United Kingdom, Malaysia, The Republic of The Philippines, Vietnam, Belanda, United States of America, Pakistan, Thailand, People’s of Republic of China, People’s Republic of Bangladesh, Spanyol, Brazil, Nigeria.

Adapun setiap paper diseleksi dan menilai hasil presentasi yang lolos untuk dapat dipublikasi dalam asosiasi jurnal yang turut mendukung.

Asosiasi jurnal yang bereputasi indeks SCOPUS dan SINTA diantaranya, NYIMAK, INTERAKSI, Jurnal Ilmu Komunikasi, Communicare, Jurnal Komunikasi Malaysia, Jurnal Komunikasi Ikatan Sarjana Ilmu Komunikasi, WACANA Jurnal Komunikasi, Commentate (Journal of Communication Management, Journal of Research Business Tourism, Journal of Communication & Public Relations, Journal Communication Management, Jurnal Spektrum Komunikasi. ***

Halaman:

Editor: Tegar Putra Jaya

Sumber: LSPR


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x