Lulusan SMA Bisa Daftar CPNS 2023, Ini Syarat Agar Lolos

- 25 Desember 2022, 16:00 WIB
Lulusan SMA Bisa Daftar CPNS 2023, Simak Disini Untuk Tahu  Syarat Agar Lolos
Lulusan SMA Bisa Daftar CPNS 2023, Simak Disini Untuk Tahu Syarat Agar Lolos /Tangkap layar SSCASN/

Adapun syarat lainnya yang harus sesuai dengan kriteria pada Kementerian Hukum dan HAM CPNS 2023 :
1. Minimal tinggi 165cm bagi pria
2. Bagi wanita minimal tinggi 160cm
3. Adanya surat keterangan sehat dari rumah sakit pemerintah sebagai bukti sehat secara jasmani ataupun rohani.

Baca Juga: Rekomendasi Formasi yang Punya Peluang Besar Untuk Lolos di CPNS 2023


4. Tidak adanya tatto, tindakam ataupun bekas luka tindik serta melampirkan surat keterangan dari ketua adat daerah dilampirkan, kecuali atas dasar adat dan agama.
5. Minimal usia 18 tahun dan maksimal 28 tahun pada saat pendaftaran.
6. Tidak ada persyaratan IPK untuk kelulusan.
7. Status perkawinan; selama syarat-syarat tersebut di atas terpenuhi, ia boleh menikah atau lajang.

Sekian informasi tentang syarat agar lolos CPNS 2023 bagi lulusan SMA. Semoga dapat membantu Anda.***

Halaman:

Editor: Ahmad Latief Fahrezi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x