Siap Cair! Bantuan BLT BBM Rp 600 Ribu, Begini Cara Cek Pencairan di cekbansos.kemensos.go.id, Apa Disiapkan?

- 2 September 2022, 08:30 WIB
Pecahan uang baru untuk bantuan BLT BBM yang disiapkan pemerintah menyikapi rencana kenaikan BBM
Pecahan uang baru untuk bantuan BLT BBM yang disiapkan pemerintah menyikapi rencana kenaikan BBM /Bank Indonesia/Denpasar Update

DENPASARUPDATE.COM – Pemerintah telah memutuskan rencana kenaikan Bahan Bakar Minyak (BBM) bersubsidi. Namun hingga saat ini pemerintah masih menghitung besaran kenaikan untuk kategori BBM bersubsidi.

Meski begitu pemerintah telah menyiapkan skema bantuan sosial (bansos) berupa bantuan subsidi BLT (Bantuan Langsung Tunai) BBM kepada masyarakat. Khususnya kalangan bawah yang dipastikan akan merasakan dampak dari kenaikan BBM.

Dana triliunan rupiah sudah disiapkan. Bahkan penyaluran BLT BBM sudah mulai dilaksanakan. Nah, berikut cara cek apakah kamu termasuk penerima bansos ini di cekbansos.kemensos.go.id.

Baca Juga: Prediksi Skor dan Susunan Pemain Persebaya Surabaya vs Bali United di Laga Pekan Kedelapan Liga 1 2022/2023

Bansos BLT ini diputuskan pemerimntah sebagai pengalihan subsidi BBM.

Pemberian BLT BBM bertujuan untuk meningkatkan daya beli masyarakat di tengah maraknya kenaikan harga barang-barang. Masing-masing penerima akan mendapat total Rp 600.000 yang akan disalurkan dalam dua tahap.

Jumlah BLT BBM yang akan diterima di masing-masing tahap adalah Rp 300.000.

Baca Juga: Link Download Stumble Guys Versi 0.40 Update 2 September 2022, Dari Kitka Games, Ada yang Baru, Lebih Seru

Bantuan tersebut hanya akan diterima oleh masyarakat yang terdaftar sebagai keluarga penerima manfaat di Kementerian Sosial (Kemensos).

Halaman:

Editor: I Gusti Ngurah Kartika Mahayadnya

Sumber: Kemensos beritadiy


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x