Sedang Hits, Ini Resep Jitu Budidaya Ikan Discus

- 13 November 2020, 09:15 WIB
Ragam warna dan corak ikan discus yang memikat penghobi.
Ragam warna dan corak ikan discus yang memikat penghobi. /kartika mahayadnya/99.Co

DENPASARUPDATE.COM –Salah satu ikan hias yang sedang hits saat ini adalah ikan discus. Tak heran jika banyak orang mencoba budidaya ikan discus karena menganggapnya sebagai sebagai peluang bisnis menjanjikan.

Ikan dengan nama latin Symphysodon ini banyak dicari orang karena corak warna yang sangat unik dan bentuknya yang lucu. Ikan discus memiliki bentuk tubuh menyerupai lingkaran yang pipih. Yang memikat warnanya yang indah dipandang mata.

Sebenarnya, habitat asal ikan ini adalah di Sungai Amazon.Namun, seiring berjalannya waktu, ikan ini banyak dibudidayakan di berbagai daerah.

Baca Juga: Bertahan dengan Kerajinan Bokor Batok Kelapa Ditengah Deraan Covid-19

Ikan ini memiliki sifat pemakan segala alias omnivora.Ikan discus akan produktif berkembang biak pada musim hujan, karena PH air akan menjadi agak asam, sehingga sangat baik untuk ikan ini berkembang biak.

Tertarik membudidayakan? Dilansir dari berbagai sumber, berikut resep jitu budidaya ikan discus.

Baca Juga: Ini Lirik Lagu Viral Ampun Bang Jago dari Tian Storm x Ever Slkr, Cocok Buat Ajep-ajep

Cara Budidaya Ikan Discus:

  1. Siapkan Aquarium

Sebelum menyiapkan bibit ikan discus, siapkan aquarium terlebih dulu.

Halaman:

Editor: I Gusti Ngurah Kartika Mahayadnya

Sumber: 99.co


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x