PSS Sleman Bidik Pemain Asal Brazil Ini di Bursa Transfer Liga 1 2022/2023, Statistiknya Bikin Ngeri

- 29 Desember 2022, 08:00 WIB
PSS Sleman Bidik Pemain Asal Brazil Ini di Bursa Transfer Liga 1 2022/2023, Statistiknya Bikin Ngeri
PSS Sleman Bidik Pemain Asal Brazil Ini di Bursa Transfer Liga 1 2022/2023, Statistiknya Bikin Ngeri /PSS Sleman/

DENPASARUPDATE.COM - PSS Sleman belum lama ini resmi melepas Mychell Cagas dan dikabarkan saat ini tengah membidik pemain asal Brazil di bursa transfer Liga 1 2022/2023 putaran kedua yang memiliki statistik mentereng. 

Sosok pemain asing asal Brazil ini kemungkinan besar akan menggantikan posisi Mychell Cagas sebagai mesin gol PSS Sleman di putaran kedua Liga 1 nanti. 

Pemain asing asal Brazil yang tengah dibidik PSS Sleman ialah Rafael Conrado. 

Baca Juga: Di Depan Denny Sumargo, Risma Bongkar Perselingkuhan Suami dengan Ibu Kandungnya, Sampe Digrebek Warga

Rafael Conrado sendiri adalah pemain berusia 27 tahun yang berposisi sebagai penyerang depan-tengah. Saat ini ia sedang memperkuat Qala Saints FC. 

Selama mengikuti Gozo League 2022/2023 ia melakoni 7 pertandingan dengan catatan 8 gol. 

Bicara mengenai statistik berdasarkan klub Rafael Conrado sejauh ini telah mencatatkan 104 gol. 

Baca Juga: Siap Gaspol, Pemain Dewa United Ini Bakal Didatangkan Barito Putera di Putaran Kedua Liga 1, Intip Performanya

Berikut ini biodata Rafael Conrado dikutip denpasarupdate.com dari Transfermarkt. 

Halaman:

Editor: Ahmad Latief Fahrezi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x