Begini Kronologi Kerusuhan di Stadion Kanjuruhan Bukan Bentrok Arema & Persebaya, Tapi Karena Ini

- 4 Oktober 2022, 11:00 WIB
Para pemain dan tim official Arema tabur bunga di Stadion Kanjuruhan Malang - Begini Kronologi Kerusuhan di Stadion Kanjuruhan Bukan Bentrok Arema & Persebaya, Tapi Karena Ini
Para pemain dan tim official Arema tabur bunga di Stadion Kanjuruhan Malang - Begini Kronologi Kerusuhan di Stadion Kanjuruhan Bukan Bentrok Arema & Persebaya, Tapi Karena Ini /Instagram/officialarema

DENPASARUPDATE.COM - Simak kronologi kerusuhan di Stadion Kanjuruhan yang tewaskan 127 korban meninggal, usai laga pertandingan Arema vs Persebaya yang terjadi pada Sabtu, 1 Oktober 2022.

Kronologi kerusuhan di Stadion Kanjuruhan bukan disebabkan karena bentrokan antar suporter Arema dan Persebaya.

Melalui siaran langsung TV One, pembawa acara mengungkapkan jika telah melakukan kesalahan saat memberikan informasi terkait kerusuhan yang terjadi di Stadion Kanjuruhan.

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 9 Halaman 20 21 TERBARU Latihan 1.2 SMP & MTs: Bilangan Berpangkat

Sebelumnya kabar yang beredar adalah peristiwa kerusuhan Kanjuruhan itu terjadi karena bentrok antar suporter Arema dan Persebaya.Namun ternyata setelah dikonfirmasi kembali kejadian tersebut bukan akibat dari bentrokan antar suporter.

Melansir dari pikiranrakyat.com berikut kronologi kejadian tragedi di Stadion Kanjuruhan hingga tewaskan 127 nyawa orang meninggal dunia.

Sesuai dengan keterangan Kapolda Jawa Timur, yaitu Irjen Pol Nico Afinta, dijelaskan bahwa mulanya pertandingan tersebut berjalan dengan lancar dan tertib.

Baca Juga: TERBARU, Sinopsis Love In Contract Episode 5 Choi Sang Eun dan Kang Hae Jin Menikah? Link Nonton Disini

Usai pertandingan selesai dan peluit dibunyikan, tiba - tiba ada salah satu oknum yang merupakan suporter dari Arema merasa kecewa atas kekalahan dari pertandingan tersebut.

Halaman:

Editor: Ahmad Latief Fahrezi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x