Hasil Akhir Persik vs PSM Makassar: Main Keras Sampai 2 Kartu Merah, Macan Putih Ditahan Imbang Juku Eja

- 2 September 2022, 23:30 WIB
Striker PSM Makassar, Ramadhan Sananta (putih) dikawal ketat bek Persik, Muhammad Rifaldi dalam laga pekan kedelapan Liga 1 2022-2023, 2 September 2022. Facebook.com/Liga1Match
Striker PSM Makassar, Ramadhan Sananta (putih) dikawal ketat bek Persik, Muhammad Rifaldi dalam laga pekan kedelapan Liga 1 2022-2023, 2 September 2022. Facebook.com/Liga1Match /

DENPASARUPDATE.COM – Berikut ini adalah hasil akhir laga antara Persik Kediri vs PSM Makassar di pekan kedelapan Liga 1, Jumat 2 September 2022.

Laga seru tersaji saat Persik menjamu PSM Makassar di Stadion Brawijaya, Kediri, Jawa Timur.

Pasalnya, kedua tim bermain dengan tempo keras sejak awal pertandingan berlangsung.

Baca Juga: Hasil Akhir Persita Tangerang vs Madura United: Bertamu ke Indomilk Arena, Laskar Sappe Kerrab Petik 3 Poin

Alhasil, berbagai pelanggaran kerap terjadi baik dilakukan tuan rumah Persik Kediri maupun PSM Makassar.

Bahkan, jelang akhir babak pertama, kapten PSM Makassar Wiljan Pluim mendapat kartu merah dari wasit. Keputusan tersebut membuat pemain dan ofisial tim Juku Eja protes keras.

Baca Juga: Hasil Akhir Persebaya vs Bali United: Pecundangi Bajol Ijo, Serdadu Tridatu Tempel Borneo FC di Puncak

Setelah pertandingan dapat dilanjutkan lagi, wasit meniup peluit panjang tanda berakhirnya babak pertama. Skor imbang 0-0 masih bertahan.

Memasuki babak kedua, Persik mengambil inisiatif serangan. Sayang beberapa kali peluang belum bisa dikonversi menjadi gol.

Halaman:

Editor: Ahmad Latief Fahrezi

Sumber: Denpasar Update


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x