DENPASARUPDATE.COM - Di bulan Ramadhan ini, umat Islam menjalankan ibadah puasa wajib selama satu bulan penuh. Anda takut dehidrasi? Simak tips pencegahannya.
Menahan haus menjadi satu tantangan sendiri saat menunaikan ibadah puasa. Di tambah lagi saat cuaca sedang panas.
Rasa haus akan mudah datang. Sangat rentan terjadinya dehidrasi. Apabila dibiarkan, dapat beresiko fatal bagi kesehatan.
Bagi penderita dehidrasi bisa mengalami penurunan stamina. Bahkan, bisa sampi pingsan.
Jangan takut, berikut adalah ulasan tips mencegah dehidrasi saat menunaikan ibadah puasa.
Dilansir DenpasarUpdate.Com dari pmjnews.com, berikut tips untuk Anda.
Beberapa tips mencegah dehidrasi selama puasa Ramadhan agar terhindar dari dehidrasi.
1. Minum Air Sesuai Kebutuhan
Kebutuhan cairan untuk orang dewasa biasanya dua liter per hari. Ditakar dengan delapan kelas per harinya.